Saring Sebelum Sharing.
Jaga Sumsel Kondusif.

Layanan resmi verifikasi informasi Pemerintah Provinsi Sumatera Selatan.
Pastikan kebenaran berita sebelum Anda menyebarkannya.

Semua Klarifikasi

Arsip lengkap berita

Informasi Terbaru

Update data terkini

Permohonan Klarifikasi

Lapor Hoax di sini

Lacak Tiket

Cek status pelaporan

Tautan Whatsapp Pendaftaran CPNS 2025

  • Hoaks

Beredar tautan WhatsApp yang diklaim sebagai akses pendaftaran Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) 2025 pada Selasa, 15 September 2025. Setelah ditelusuri, klaim itu tidak benar: tautan tersebut tidak mengarah ke situs resmi Sistem Seleksi Calon ASN (SSCASN) dan berpotensi menyesatkan.

Menteri PANRB Rini Widyantini menyatakan bahwa pelaksanaan seleksi CPNS 2025 masih menunggu penyelesaian proses PPPK 2024, sehingga belum ada pengumuman resmi pembukaan pendaftaran dari Presiden maupun panitia. Masyarakat diimbau memverifikasi informasi melalui kanal resmi (SSCASN dan pengumuman MenpanRB) dan tidak mengakses atau membagikan tautan yang tidak jelas sumbernya.